Entries by Humas

,

Tim SPAK–SPKP Pusat Kunjungi Kanim Wonosobo, Tinjau Pelaksanaan Survei Kepuasan Layanan

Wonosobo, Rabu, 9 Juli 2025 — Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Wonosobo menerima kunjungan dari Tim SPAK–SPKP yang berasal dari Pusat Strategi Kebijakan Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan (PUSTRAKA), didampingi oleh perwakilan Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Imigrasi Jawa Tengah. Kunjungan ini merupakan bagian dari kegiatan monitoring dan evaluasi terhadap pelaksanaan Survei Persepsi Anti Korupsi (SPAK) […]

,

Apel Pagi Kanim Wonosobo: Jaga Kinerja dan Tingkatkan Pemahaman Tugas

Wonosobo, Rabu, 9 Juli 2025 — Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Wonosobo kembali menggelar apel pagi rutin yang diikuti oleh seluruh jajaran pegawai, CPNS, PPNPN, serta taruna-taruni Latjapura. Kegiatan apel berlangsung tertib di halaman kantor dengan semangat kebersamaan. Dalam arahannya, pembina apel menyampaikan penekanan pentingnya menjaga dan meningkatkan kinerja, baik secara individu maupun tim. […]

,

Kakanim Wonosobo Berikan Penguatan Etika Kedinasan dan Disiplin bagi CPNS dan Taruna Poltekim

Wonosobo, 8 Juli 2025 — Bertempat di Aula Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Wonosobo, Kepala Kantor Imam Bahri memberikan pengarahan kepada Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) serta Taruna Politeknik Imigrasi (Poltekim) menindaklanjuti surat dari Kantor Wilayah Imigrasi (Imipas) Jawa Tengah terkait Pembinaan Sikap dan Etika Kedinasan serta Pelatihan Baris Berbaris bagi CPNS. Dalam arahannya, […]

,

Kanim Wonosobo Hadiri Sosialisasi SPAK-SPKP di Kanwil Direktorat Jenderal Imigrasi Jateng

Semarang, 8 Juli 2025 — Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Wonosobo turut menghadiri kegiatan Sosialisasi, Monitoring, dan Inventarisasi Masalah dalam Pelaksanaan SPAK-SPKP yang diselenggarakan di Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Imigrasi Jawa Tengah. Kegiatan dibuka oleh Kabid Intelijen dan Penindakan Keimigrasian Kanwil Ditjen Imigrasi Jawa Tengah, Bapak Joko Surono, yang mewakili Kepala Kanwil Ditjen Imigrasi […]

,

Entry Meeting BPK RI, Imigrasi Wonosobo Fokuskan pada Akuntabilitas Anggaran dan BMN

Wonosobo, Selasa, 8 Juli 2025 — Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Wonosobo mengikuti kegiatan Entry Meeting Pemeriksaan Pendahuluan oleh Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) pada Selasa pagi yang dilaksanakan di Aula Rapat Kanim Wonosobo. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kepala Kantor Imigrasi Wonosobo, Imam Bahri, dan diikuti oleh jajaran pejabat struktural serta […]

,

Optimalisasi Program, Kanim Wonosobo Evaluasi dan Revisi Anggaran

Wonosobo, Senin, 7 Juli 2025 — Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Wonosobo menggelar rapat internal guna membahas revisi anggaran dan Rencana Penarikan Dana (RPD) untuk pelaksanaan program kerja dalam waktu dekat. Kegiatan ini diselenggarakan pada Senin sore di Aula Rapat Kanim Wonosobo. Rapat dipimpin langsung oleh Kepala Subbagian Tata Usaha, Rizky Nur Adiyat, dan […]

,

Kakanim Wonosobo Pimpin Rapat Pejabat Struktural Fokuskan Perencanaan Sosialisasi dan Revisi Anggaran

Wonosobo, Senin, 7 Juli 2025 — Kepala Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Wonosobo, Imam Bahri, memimpin rapat internal bersama jajaran pejabat struktural yang terdiri dari para Kepala Seksi dan Kasubag Tata Usaha. Rapat yang dilaksanakan di ruang kerja Kakanim ini membahas sejumlah langkah strategis terkait pelaksanaan kegiatan dan pengelolaan anggaran. Dalam arahannya, Kakanim menekankan […]

,

Disiplin dan Humanisme, Pesan Utama Kakanim Wonosobo dalam Apel Senin

Wonosobo, Senin, 7 Juli 2025 — Kepala Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Wonosobo, Imam Bahri, memimpin langsung apel pagi di halaman kantor yang diikuti oleh seluruh jajaran pegawai, termasuk pejabat struktural, staf, CPNS, dan PPNPN. Dalam arahannya, Bapak Imam Bahri menekankan pentingnya kedisiplinan sebagai fondasi dalam menjalankan tugas sebagai aparatur negara. Ia mengingatkan bahwa […]

,

Imigrasi Wonosobo Raih Stand Terbaik ke 3 Magelang Fair 2025

Magelang, 5 Juli 2025 – Kantor Imigrasi Wonosobo berhasil meraih penghargaan bergengsi sebagai Stand Terbaik ke-3 dalam ajang Magelang Fair 2025 yang berlangsung meriah di Alun-alun Kota Magelang. Penghargaan ini diterima langsung oleh Kepala Subseksi Informasi dan Teknologi Keimigrasian Kantor Imigrasi Wonosobo, Bapak I Ketut Wedha Andi Natalonna, yang mewakili Kepala Kantor Imigrasi Wonosobo. Penghargaan […]

Hari Keempat Pameran, Stand Imigrasi Wonosobo di Magelang Fair 2025 Tak Surut dari Pengunjung

MAGELANG – Memasuki hari keempat penyelenggaraan Magelang Fair 2025, Jumat (4/7), stand pameran Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Wonosobo terus menjadi magnet bagi para pengunjung. Sejak dibuka, antusiasme masyarakat tidak menunjukkan tanda-tanda surut untuk mendapatkan informasi keimigrasian secara langsung dari para petugas yang siaga melayani. Berdasarkan pantauan di lokasi, tampak para petugas dengan sabar […]