Sejarah Kantor Imigrasi Wonosobo

Pembentukan Kantor Imigrasi Kelas II Wonosobo bersamaan dengan 14 (empat belas) Kantor Imigrasi yang baru berdasarkan Keputusan Menteri Kehakiman dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia Nomor M.05.-PR.07.04 tahun 2002 tanggal 25 September 2002